Spesifikasi Handphone Iphone X – Bagi anda yang ingin membeli handphone baru, sangat perlu untuk mengetahui tentang spesifikasi handphone yang akan anda beli. Maka dari itu kami sarankan agar anda menyimak tentang spesifikasi handhphone iPhone X berikut ini.
Spesifikasi Handphone Iphone X
- iPhone X hadir dengan tampilan layar 5.8-inch super AMOLED 1.125 x 2.436 pixel, aspek rasio 19,5:9 dengan kombinasi desain yang elegan
- iPhone X ini ditenagai oleh chipset Apple A11 dan juga dibekali dengan prosesor bionic, hexa-core 2,4GHz yang bisa diandalkan
- iPhone X juga memiliki GPU Apple GPU (tri-core)
- iPhone X memiliki RAM sebesar 3 GB
- iPhone X memiliki kapasitas penyimpanan internal sebesar 64, 256 GB tanpa dukungan tambahan kartu memori (microSD)
- iPhone X dibekali dengan dual kamera 12 MP (f/1.8) + 12 MP (f/2.4), OIS, phase detection autofocus, 2x optical zoom, quad-LED dual-tone flash
- iPhone X juga dibekali dengan kamera depan 7 MP, f/2.2
- iPhone X memiliki kapasitas baterai sebesar 2.716 mAh non-removable
- iPhone X memiliki IP rating IP67, bahkan iPhone X ini memiliki material kaca dengan lapisan bingkai berbahan stainless steel yang membungkus dan memperkuat iPhone X sehingga tahan terhadap air dan debu
- iPhone X memiliki konektivitas Bluetooth v5.0, Lightning USB 2.0, NFC, GPS
- iPhone X memiliki sistem oprasi iOS 11, upgradeable ke iOS 13
- iPhone X memiliki dimensi 143.6 x 70.9 x 7.7 mm
- iPhone X memiliki bobot dengan berat 174 gram
- iPhone X ini hadir dengan 2 varian warna, yaitu Space Gray dan Silver
- Harga iPhone X ada 2 varian yaitu, Rp4.800.000 – Rp5.300.000 untuk yang 64 GB, sedangkan yang 256 GB harganya sekisar Rp5.500.000.